Duniakan Tapanuli tengah - Sumatera Utara

Post Top Ad

Sabtu, 27 Agustus 2016

Pemilihan Duta Wisata Tapanuli tengah 2016


Heiii Putra dan Putri Tapanuli tengah, maupun yang bermukim di wilayah Tapanuli tengah, Persiapkan dirimu Pemilihan Duta Wisata Kabupaten Tapanuli Tengah Menjadi Duta Wisata Tapanuli tengah tahun 2016. Ada beberapa persyaratan untuk menjadi peserta Duta Wisata Tapanuli tengah, diantaranya sebagai berikut :

  1. Pria/Wanita sehat jasmani dan rohani
  2. Memiliki kecantikan/ Ketampanan perilaku baik dan cerdas
  3. Usia 17 s/d 22 Tahun
  4. Tinggi badan pria min 168 cm dan wanita 158
  5. Mempunyai berat badan yang ideal
  6. Status belum menikah
  7. Berpenampilan menarik
  8. Bisa bahasa Asing (min English)
  9. Menguasai tentang pariwisata Kabupaten Tapanuli tengah
  10. Membawa surat persetujuan dari orang tua/ wali
  11. Berdomisili, bersekolah atau kuliah di Kabupaten Tapanuli tengah
  12. Membawa surat keterangan dari sekolah atau kampus
Jadwal audisi Pemilihan Duta Wisata Tapanuli tengah ada di 5 wilayah dan 5 hari yang berbeda diantaranya sebagai berikut :

Wilayah 1

Kecamatan Manduamas, Sirandorung, Andam Dewi, Barus Utara dan Barus
Hari/Tanggal : Senin 29 Agustus 2016
Tempat : Kantor Camat Barus
Waktu : 10.00 Wib s/d Selesai

Wilayah 2 

Kecamatan Sosorgadong Pasaribu Tobing, Sorkam Barat, Sorkam dan Kolang
Hari/Tanggal : Rabu 31 Agustus 2016
Tempat : Kantor Camat Sorkam
Waktu : 10.00 Wib s/d Selesai

Wilayah 3
Kecamatan Badiri, Pinangsor, Lumut, Sibabangun dan Sukabangun
Hari/Tanggal : Jumat 2 September 2016
Tempat : Kantor Camat Pinangsori
Waktu : 10.00 Wib s/d Selesai

Wilayah 4
Kecamatan Pandan, Sarudik, Tukka,Tapian nauli dan Sitahuis 
Hari/Tanggal : Sabtu 3 September 2016
Tempat : Kantor Disbudparpora tapanuli tengah
Waktu : 10.00 Wib s/d Selesai

Tunggu apalagi persiapkan dirimu dan ikuti ajang pemilihan Duta Wisata Tapanuli tengah 2016 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berbagai artikel seputar Tapanuli tengah - Sumatera Utara